Siapa yang mengenal hakikat dirinya ia akan mengenal Allah

 

... Siapa yang mengenal dirinya, maka ia akan mengenal Rabbnya,  (maknanya)  seseorang yang mengenal bahwa dirinya adalah orang bodoh, zhalim, buruk, memiliki aib, kekurangan, memiliki sifat butuh,  fakir,  hina,  miskin dan asalnya adalah tiada ; maka ia akan mengenal bahwa Allah (Rabbnya)  tidak memiliki sifat seperti itu. Sehingga ia akan menempatkan dirinya sesuai dengan kapasitasnya dan tidak akan melampaui batas. Iapun akan senantiasa menyanjung Rabbnya dengan berbagai sifat kesempurnaan Nya, Iapun semakin mencintaiNya, takut kepadaNya, berharap kepadaNya, hanya kembali dan bertawakkal kepadaNya saja. Dengan demikian Rabbnya akan menjadi yang paling ia cintai, paling ia takuti dan paling diharapkan. Sungguh inilah yang disebut dengan hakikat 'ubudiyyah. Hanya kepada Allah kita meminta pertolongan 

 ( Kitab al Fawaaid halaman 202)

    Next Post Previous Post